- Pokja Kabupaten Purworejo Mengikuti Expose Lomba Hari Habitat Provinsi Jawa Tengah Tahun 2025
- Tinjauan Lapangan Guna Persiapan Paparan Lomba Hari Habitat Provinsi Jawa Tengah Tahun 2025
- Rapat Koordinasi Penyelenggaraan Kegiatan Pengembangan Kompetensi ASN di Perangkat Daerah
- Rapat Koordinasi Penyusunan Dokumen Laporan Kinerja Instansi Pemerintah Tahun 2024
- Bapperida Purworejo Bahas Tema Riset Unggulan Daerah 2025
- Mengikut Rakor Penyusunan Laporan Keuangan TA 2024
- Verifikasi Evaluasi Hasil Pelaksanaan Renja PD Triwulan IV Tahun 2024
- Menghadiri undangan rapat dengan PT KARSA BAYU
- Rapat Koordinasi Persiapan Expose Lomba Hari Habitat Provinsi Jawa Tengah
- Persiapan Musrenbang Kecamatan Tahun 2025
HUT Ke-21 Dharma Wanita Persatuan
Berita Terkait
- BAPPEDA KABUPATEN PURWOREJO MENDAMPINGI KUNJUNGAN KERJA PANSUS 17 DPRD KABUPATEN PURWOREJO KE ARPUSDA PROPINSI JAWA TENGAH0
- BAPPEDA KABUPATEN PURWOREJO MENDAMPINGI KUNJUNGAN KERJA PANSUS 17 DPRD KABUPATEN PURWOREJO KE DPRD KABUPATEN KARANGANYAR0
- SOSIALISASI PERMENDAGRI NOMOR 38 TAHUN 2020 TENTANG INDEKS KEPEMIMPINAN KEPALA DAERAH ( IKKD ) OLEH KEMENDAGRI0
- Rapat Koordinasi Penanggulangan Kemiskinan Daerah TKPKD Provinsi Jawa Tengah Tahun 20200
- BAPPEDA KABUPATEN PURWOREJO MENGIKUTI RAKORDA II BAN-S/M PROVINSI JAWA TENGAH0
- Pengarahan dan Penjelasan Teknis terkait Kebijakan, Kelembagaan dan Rencana Aksi SDI (Satu Data Indonesia) Jawa Tengah secara Daring0
- Bappeda Purworejo Ikuti Workshop Tim Pokja P3TB0
- Tingkat kemiskinan kabupaten/kota di Jawa Tengah mengalami kenaikan0
- Webinar Mewujudkan NIK Sebagai Single Identity Number Dalam Pelayanan Publik Nasional 0
- Bappeda Purworejo Mengikuti Vidcon Diskusi Laporan Akhir Pembahasan Pekerjaan Studi Amdal dan Larap Sumber Quarry Alternatif Bendungan Bener 0
Berita Populer
- SURPRISE
- Kemendagri Selenggarakan Sosialisasi Permendagri Nomor 70 Tahun 2019 tentang Sistem Informasi Pemerintahan Daerah
- SOSIALISASI DAK NON FISIK TAHUN ANGGARAN 2021 BIDANG KESEHATAN
- Purworejo Ditunjuk Sebagai Salah Satu Percontohan Mapping Permendagri 90 Tahun 2019
- Bappedalitbang mengikuti Bimbingan Teknis Pemanfaatan Data Pensasaran Percepatan Penghapusan Kemiskinan Ekstrem (P3KE)
- Sosialisasi Fraud Risk Assessment (FRA)
- Muatan Teknis Substansi Lembaga tentang Perencanaan Menjadi Bekal Bagi Peserta Pelatihan Dasar CPNS Kabupaten Purworejo
- LOWONGAN TENAGA PENDAMPING MASYARAKAT (TPM) DAN KOORDINATOR TENAGA PENDAMPING MASYARAKAT (KTPM) PROGRAM STRATEGIS IRRIGATION MODERNIZATION AND URGENT REHABILITATION PROJECT (SIMURP) PADA WILAYAH KERJA
- Pembahasan Surat Edaran Menteri Dalam Negeri 130/736/SJ tentang Percepatan Implementasi Sistem Informasi Pemerintahan Daerah oleh Tim Penyusun RKPD Tahun 2021
- Sosialisasi Arah Kebijakan Dana Alokasi Khusus (DAK) Fisik Tahun 2024
Pada hari Senin 7 Desember 2020, DWP Bappeda mengikuti video conference dalam rangka HUT Ke-21 Dharma Wanita Persatuan. Acara perayaan HUT Ke-21 DWP ini diselenggarakan di Ruang Arahiwang Kompleks Perkantoran Setda Kabupaten Purworejo dengan diikuti oleh seluruh DWP OPD di Kabupaten Purworejo melalui zoom meeting.
Acara dibuka dengan menyanyikan lagu kebangsaan Indonesia Raya dan Hymne Dharma Wanita, kemudian dilanjutkan dengan tradisi potong tumpeng. Masuk ke acara selanjutnya yaitu penyampaian materi oleh dr. Ika Indah Lestariningsih, Sp. Kj. dengan tema “Mengelola Stres di masa Pandemi”. Wanita memegang peran penting dalam sebuah keluarga apalagi dalam masa pandemik seperti sekarang. Sebagai dampak bencana covid-19, banyak permasalahan yang terjadi di dalam keluarga seperti kondisi keuangan yang memburuk, tidak terpenuhinya kebutuhan rumah tangga, serta konflik antar anggota keluarga. Semua hal tersebut dapat menimbulkan stres apabila tidak tertangani dengan baik. Oleh karena itu, wanita sebagai seorang istri serta ibu rumah tangga harus mengambil peran lebih untuk mencegah dan mengobati stres pada anggota keluarganya.
Materi selanjutnya yaitu sosialisasi mengenai E-Reporting DWP Provinsi Jawa Tengah. E-reporting merupakan sistem pelaporan elektronik dalam pembuatan Laporan Pelaksanaan Program Kerja (LPPK) DWP. Selama ini dalam membuat LPPK dilaksanakan secara manual dan biasanya menunggu akhir tahun sehingga pekerjaan menumpuk banyak. Dengan adanya e-reporting ini laporan bisa langsung dibuat pada saat pelaksanakan kegiatan.
Acara selanjutnya diskusi serta tanya jawab dan kemudian ditutup dengan kegiatan ramah tamah.