- Pengajuan Harmonisasi Raperbup RKPD 2026 dan Perubahan RKPD 2025
- Konsultasi Rancangan Awal RPJMD 2025-2029 di Provinsi Jawa Tengah
- Rapat Persiapan Musrenbang RPJMD
- Rapat Verifikasi Pokok-Pokok Pikiran DPRD
- Rapat Koordinasi Tim Penjamin Mutu RUD 2025 Bahas Seleksi Tahap Lanjutan
- Forum Perangkat Daerah BRIDA Propinsi Jawa Tengah dalam Rangka Penyusunan Renja 2026 dan Renstra 2025-2029
- Rapat Persiapan Musrenbang RPJMD
- Rakor dan CB Keris Jateng
- Asistensi Daring Indikasi Geografis Garam Jetis Purworejo Digelar, Fokus pada Identitas Produk dan Penguatan Komunitas
- Bapperida Matangkan Penilaian Kinerja Perangkat Daerah Lewat Zoom Meeting
Rapat Koordinasi DAK Fisik Penugasan Bidang UMKM TA.2022
UMKM- Tematik Penguatan DPP dan SIKM
Berita Terkait
- Diskusi Laporan Akhir Penyusunan PSETK DI Kewenangan Pusat0
- Bappeda Selenggarakan FGD Penyusunan Dokumen PSETK DI Pamriyan dan DI Kepising0
- Bappeda Selenggarakan FGD Penyusunan Dokumen PSETK DI Gunung Butak dan DI Cluwek0
- FGD Penyusunan PSETK DI Kewenangan Kabupaten (Kluster Loano)0
- KOORDINASI NARASUMBER PETANI MILENIAL DI KABUPATEN MAGELANG0
- Rapat Koordinasi Pokja PKP dan Forum PKP “Urgensi Dokumen RP2KPKPK dalam Penanganan Perumahan dan Permukiman Kumuh di Kabupaten Purworejo”0
- Workshop Sharing Pengalaman Monitoring dan Evaluasi Partisipatif 5 Pilar STBM Provinsi Jawa Tengah 0
- Rapat Koordinasi Kegiatan Revitalisasi, Penyusunan Program Kerja, dan Peningkatan Kapasitas Komisi Irigasi Program SIMURP0
- Focus Group Discussion (FGD) I Penyusunan Dokumen PSETK DI Kewenangan Kabupaten (Kluster Purworejo)0
- FGD Penyusunan PSETK DI Wadaslintang Kabupaten Purworejo0
Berita Populer
- SURPRISE
- Kemendagri Selenggarakan Sosialisasi Permendagri Nomor 70 Tahun 2019 tentang Sistem Informasi Pemerintahan Daerah
- SOSIALISASI DAK NON FISIK TAHUN ANGGARAN 2021 BIDANG KESEHATAN
- Purworejo Ditunjuk Sebagai Salah Satu Percontohan Mapping Permendagri 90 Tahun 2019
- Bappedalitbang mengikuti Bimbingan Teknis Pemanfaatan Data Pensasaran Percepatan Penghapusan Kemiskinan Ekstrem (P3KE)
- Sosialisasi Fraud Risk Assessment (FRA)
- Muatan Teknis Substansi Lembaga tentang Perencanaan Menjadi Bekal Bagi Peserta Pelatihan Dasar CPNS Kabupaten Purworejo
- LOWONGAN TENAGA PENDAMPING MASYARAKAT (TPM) DAN KOORDINATOR TENAGA PENDAMPING MASYARAKAT (KTPM) PROGRAM STRATEGIS IRRIGATION MODERNIZATION AND URGENT REHABILITATION PROJECT (SIMURP) PADA WILAYAH KERJA
- Pembahasan Surat Edaran Menteri Dalam Negeri 130/736/SJ tentang Percepatan Implementasi Sistem Informasi Pemerintahan Daerah oleh Tim Penyusun RKPD Tahun 2021
- Sosialisasi Arah Kebijakan Dana Alokasi Khusus (DAK) Fisik Tahun 2024

Pada tanggal 13 Oktober 2021 dilaksanakan Zoom Meeting DAK-PLUT yang dilaksanakan oleh Kementerian Bappenas bidang Direktur Pengembangan UKM dan Koperasi, disampaikan sebagai berikut :
Usulan DAK dalam aplikasi Krisna untuk Pembangunan PLUT : |
|
Pematangan Lahan : |
Rp. 655.000.000,- |
Pembangunan Gedung PLUT (Pusat Layanan Usaha Terpadu) |
Rp. 5.000.000.000,- |
Fasilitasi Sarana Prasarana |
Rp. 3.275..000,000- |
Total |
Rp. 8.930.000.000,- |
Hasil Simoni (Agustus 2021) disetujui (terlampir) : |
|
Pematangan Lahan |
Rp. 132.090.000,- |
Pembangunan Gedung PLUT (Pusat Layanan Usaha Terpadu) |
Rp. 3.774.000.000,- |
Fasilitasi Sarana Prasarana |
Rp. 3.066.375.000,- |
|
Rp. 6.972.465.000,- |
Terdapat selisih pengurangan Rp1.957.535.000,-
Menurut Dinkukmp, anggaran pematangan lahan (pengurugan) turun drastis, sementara eksisting di calon lokasi berupa sawah yang memerlukan urugan banyak.
Hasil Pembahasan Rapat / Desk :
- Akan segera diterbitkan Petunjuk Teknis PLUT sebagai acuan untuk pembangunan dalam menyusun Rencana Kegiatan.
- Angka tersebut digunakan semaksimal mungkin agar bisa terwujud out put gedung PLUT beserta sarana dan prasarananya sesuai ketentuan yang berlaku.
- Agar segera dilakukan penghitungan ulang RAB untuk ketiga aktivitas pembangunan PLUT.
- Bilamana gedung sudah terwujud, agar dimanfaatkan guna meningkatkan kelas UMKM. (/hn)