- Kepala Bapperida Berikan Pengarahan kepada Tim Peserta KRENOVA Jateng 2025
- Konsultasi Publik III Penyusunan RDTR Kawasan Perkotaan Kemiri Pituruh
- Inovator Muda Purworejo Antusias Mengikuti KRENOVA Provinsi Jawa Tengah 2025
- Rapat Koordinasi Awal Penyusunan Masterplan Kawasan Pesisir Selatan Kabupaten Purworejo
- Zoom Meeting Rakor Pokja PKP Provinsi Jawa Tengah Tahun 2025
- Mengikuti Implementasi Corporate University Kab. Purworejo
- Perwakilan Tim Peneliti Berkantor di Bapperida Purworejo untuk Dukung RUD
- BAPPERIDA Luncurkan Pembaruan Aplikasi SURPRISE untuk Dorong Inovasi Daerah
- Rapat Persiapan Fasilitasi RKPD 2026 dengan Kemendagri secara Daring
- Bapperida Tutup Inkubasi Inovasi Perangkat Daerah 2025 pada Hari Ketiga dengan Finalisasi dan Akselerasi
Monitoring Desa Binaan Bapperida Kabupaten Purworejo
Berita Terkait
- Pembahasan Universal Coverage Jamsostek (UCJ) Kabupaten Purworejo0
- Sholat Tarawih di Mushola At Taqwa komplek Pendopo Kabupaten Purworejo0
- Rapat Koordinasi Hasil Evaluasi Sementara Reformasi Birokrasi Kabupaten Purworejo0
- Kunjungan Pembimbing Mahasiswa Magang UMP0
- Dokumen Kabupaten Purworejo Dalam Angka 20250
- Mahasiswa UMP Magang Bapperida0
- Guyup Rukun ASN Bapperida Kabupaten Purworejo: Berbagi Kebahagiaan di Hari Jadi ke-1940
- Forum Perangkat Daerah Bapperida Kab. Purworejo Tahun 20250
- Informasi Layanan Aduan Bapperida Kabupaten Purworejo0
- Sosialisasi Barang/Jasa di Bapperida Kabupaten Purworejo0
Berita Populer
- SURPRISE
- Kemendagri Selenggarakan Sosialisasi Permendagri Nomor 70 Tahun 2019 tentang Sistem Informasi Pemerintahan Daerah
- Sosialisasi Fraud Risk Assessment (FRA)
- SOSIALISASI DAK NON FISIK TAHUN ANGGARAN 2021 BIDANG KESEHATAN
- Purworejo Ditunjuk Sebagai Salah Satu Percontohan Mapping Permendagri 90 Tahun 2019
- Bappedalitbang mengikuti Bimbingan Teknis Pemanfaatan Data Pensasaran Percepatan Penghapusan Kemiskinan Ekstrem (P3KE)
- Muatan Teknis Substansi Lembaga tentang Perencanaan Menjadi Bekal Bagi Peserta Pelatihan Dasar CPNS Kabupaten Purworejo
- LOWONGAN TENAGA PENDAMPING MASYARAKAT (TPM) DAN KOORDINATOR TENAGA PENDAMPING MASYARAKAT (KTPM) PROGRAM STRATEGIS IRRIGATION MODERNIZATION AND URGENT REHABILITATION PROJECT (SIMURP) PADA WILAYAH KERJA
- Pembahasan Surat Edaran Menteri Dalam Negeri 130/736/SJ tentang Percepatan Implementasi Sistem Informasi Pemerintahan Daerah oleh Tim Penyusun RKPD Tahun 2021
- Sosialisasi Arah Kebijakan Dana Alokasi Khusus (DAK) Fisik Tahun 2024

PURWOREJO - Bapperida Kabupaten Purworejo Pada hari Senin tanggal 24 Maret 2025 mengadakan kegiatan pembinaan dan monitoring terhadap desa binaan yang ditetapkan sebagai Desa Prioritas Kemiskinan Tahun 2025. Kegiatan ini dipimpin oleh Ibu Wiyandarti, Kepala Bidang Pemerintahan dan Pembangunan Manusia Bapperida.
Pada kesempatan tersebut, warga Kelurahan Kedungsari, yaitu Bapak Tusono yang berasal dari RT 03/03 dan Keluarga Ari Fariyanto dari Dusun Krajan, menerima bantuan pentasarufan dari Baznas Bapperida. Bantuan tersebut diberikan untuk pembuatan jamban, mengingat sebelumnya Keluarga Ari harus menumpang di rumah tetangga.
Dengan adanya bantuan ini, diharapkan dapat mendorong warga masyarakat untuk menerapkan perilaku hidup bersih dan sehat, serta memenuhi standar kesehatan dengan memiliki jamban yang layak.